WhatsApp Icon

SISWA/I SMK MUHAMMADIYAH BANJAR SERAHKAN BANTUAN PEDULI BENCANA SUMATRA -ACEH

11/12/2025  |  Penulis: Humas - SDM

Bagikan:URL telah tercopy
SISWA/I SMK MUHAMMADIYAH BANJAR SERAHKAN BANTUAN PEDULI BENCANA SUMATRA -ACEH

#SMK_MUHAMMADIYAHBANJAR_PEDULI BENCANA #BAZNAS KOTA BANJAR

BAZNAS Apresiasi Siswa Siswi SMK Muhammadiyah Banjar

atas DONASI bagi korban Bencana SUMATERA.

BAZNAS sebagai lembaga penghimpun dan penyalur zakat, infak, dan sedekah. Semoga kebaikan dan komitmen para donatur dalam meringankan beban para penyintas mendapatkan balasan terbaik dari Allah SWT serta membawa manfaat yang berkelanjutan bagi masyarakat.

BAZNAS Kota Banjar terus mengajak masyarakat, lembaga, dan mitra untuk berpartisipasi dalam program kemanusiaan peduli Korban Bencana Sumatera Barat, Sumatera Utara dan Aceh.

Mari lanjutkan kontribusi nyata melalui donasi resmi BAZNAS Kota Banjar.

Melalui Transfer Kebencanaan dengan Klik link berikut :

bazn.as/DonasiBAZNAS

Layanan BAZNAS

wa.me +62811222836

[email protected]

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat